Apa Dampak yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar

Dampak apa saja yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar

Apa Dampak yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar
litbang.kemendagri.co.id

Kita tahu hutan hujan di indonesia merupakan sebagian besar pemasok oksigen di dunia,atau sebagai paru-paru dunia,akan tetapi dari tahun ke tahun luas wilayah hutan indonesia mulai terkikis habis akibat penebangan hutan secara liar oleh oknum pengusaha kayu maupun pembukaan lahan pertanian secara ilegal.hutan-hutan yang harusnya kita semua dilindungi.


Apa Dampak yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar



Berapa banyak hutan indonesia yang hilang?

Menurut wikipedia indonesia Kehilangan lahan hutan primer terbesar dan terbanyak di Indonesia terjadi yakni pada tahun 2016, yaitu mencapai 928,66.000 ha. dan Pada 2020, Indonesia telah kehilangan 270.000 ha lahan hutan primer. Kondisi tersebut setara dengan menghasilkan emisi karbon sebesar 208 metrik ton (mt)

Dampak apakah yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar ?

1. Hilangnya kesuburan tanah

Ketika hutan di tebang pohonnya, hal ini berdampak buruk terhadap tanah karena dapat mengakibatkan tanah terpapar oleh sinar matahari terlalu intens yang mengakibatkan menjadi sangat kering dan gersang. Hingga unsur hara dalam tanah mudah menguap.dan juga ketika hujan bisa menghanyutkan nutrisi dari tanah yang dulunya kaya akan unsur hara. ketika tanah sudah kehilangan banyak unsur hara, maka reboisasi atau penanaman pohon kembali menjadi sesuatu yang susah dan susah dijadikan lahan budidaya di tempat tersebut.

2. Menurunnya sumber daya air

Pohon sangat berperan penting dalam menjaga siklus air, dengan adanya akar pohon menyerap dan mengikat air tanah yang diserap dan dialirkan ke daun lalu menguap dan nai ke awan atau atmosfer. Ketika pohon-pohon di hutan dan dibabat habis maka wilayah sekitar hutan tersebut akan merubah menjadi wilayah yang gersang dan kering , karena tidak adanya akar pohon maupun tanaman lainnya yang dapat menyerap air dan dengan demikian, akan berdampak pada terjadinya penurunan se daya resap air di wilayah itu otomatis akan menurunkan sumber daya airnya.

3. Tersingkirnya habitat keanekaragaman hayati

Penebangan hutan secara liar sangat mempengaruhi keanekaragaman hayati.di Indonesia telah banyak hewan maupun tanaman yang punah karena habitatnya hilang akibat penebangan hutan secara liar,tanpa adanya habitat hewan hewan liar akan merusak ekosistem di dalamnya,hingga membuat hewan hewan endemik indonesia terancam punah,Akibat penebangan liar yang berkepanjangan ada sekitar 110 spesies hewan berkurang setiap saat akibat ulah orang-orang yang tidak bertanggung jawab, keanekaragaman hayati dari berbagai daerah hilang dalam skala besar akibat penebangan liar,

4. Mengakibatkan banjir

Fungsi dari hutan itu sendiri adalah penyerapan dan penyimpanan air hujan,hutan memang sangat efektif dalam menanggulangi banjir,karena hutan dapat menyimpan air hujan maupun air tanah dalam skala besar,. Namun apabila hutan dibabat,tentu saja akan membuat tanah tidak mampu menampung air hujan yang banyak dan memungkinkan apabila curah hujan cukup deras dapat mengakibatkan genangan air hingga membuat banjir di area tempat tinggal atau sekitar area yang telah di gunduli hutannya.

5. Global Warming

Pemanasan global atau Global Warming adalah merupakan sebuah a proses meningkatnya suhu atmosfer, Bumi dan juga laut,Suhu rata-rata pada permukaan Bumi sudah meningkat hingga 0.75 ± 0.19 °C (1.33 ± 0.32 °F).karena penebangan hutan liar dan kegiatan-kegiatan manusia pada zaman sekarang menimbulkan pemanasan global atau globar warming, Kesimpulan dasar ini telah dikemukakan oleh setidaknya 30 badan ilmiah dan akademik.

Penebangan liar sangat mempengaruhi terhadap pemanasan global. Pohon pohon besar mempunyai peran penting dalam menghisap dan menyimpan karbondioksida yang setelah itu dipakai untuk berfotosintesis. pada saat penebangan hutan, banyak pohon - pohon yang dibakar, di babat, sehingga mengakibatkan hasil pembuangan karbondioksida pada saat itu, hal ini sangat berpengaruh dalam peningkatan kadar karbondioksida yang ada di wan atau atmosfir. sekarang kita bisa mengetahui berapa banyaknya dampak negatif pada penebangan hutan liar, maka dari itu pentingnya kesadaran kepada kita semua bagaimana melestarikan hutan dan bersama sama melakukan reboisasi terhadap lahan-lahan yang telah di babat oleh oknum oknum yang tidak bertanggung jawab

Eksploitasi hutan yang berlebih dan dan dilakukan secara massal, membuat kawasan hutan tropis semakin menyempit,bahkan tidak ada dilakukan penanaman ulang atau reboisasi yang dapat menyebabkan kawasan hutan menjadi rusak.

Penebangan liar yang sengaja dilakukan oleh oknum yang mementingkan diri sendiri merupakan salah satu Faktor utama dalam terjadinya kerusakan hutan. kita semua harus mengetahui bahwa hutan merupakan tumpuan dalam melestarikan kehidupan di bumi, Karena hutan mempunyai banyak manfaat bagi kehidupan manusia di bumi,manfaat hutan yaitu :

Manfaat hutan bagi kehidupan manusia

1.Sebagai sumber pangan dan bahan bahan baku untuk produksi

2.Sebagai pengikat tanah agar tidak terjadi longsor

3.Penyimpan air dan penahan air yang kuat sehingga mengurangi resiko kebanjiran

4.Sebagai Pemasok oksigen untuk makhluk yang ada di bumi.

5.Tumbuh hidup hewan hewan liar sebagai pelestarian satwa

Penebangan hutan secara liar atau illegal logging memiliki dampak yang sangat merugikan bagi lingkungan dan kehidupan manusia. Berikut adalah beberapa dampak dari penebangan hutan secara liar:

  1. Kerusakan Ekosistem: Hutan adalah habitat alami bagi berbagai jenis flora dan fauna. Penebangan hutan secara liar akan merusak ekosistem dan mengganggu keseimbangan alam. Banyak spesies tumbuhan dan hewan yang kehilangan habitat mereka dan menjadi terancam punah.

  2. Perubahan Iklim: Hutan merupakan salah satu penyerap karbon terbesar di dunia. Penebangan hutan secara liar akan mengurangi kemampuan hutan dalam menyerap karbon dan memperburuk perubahan iklim.

  3. Banjir dan Longsor: Hutan berfungsi sebagai penyerap air yang sangat penting. Penebangan hutan secara liar akan mengurangi kemampuan hutan dalam menyerap air dan meningkatkan risiko banjir dan longsor.

  4. Hilangnya Sumber Air: Hutan juga berfungsi sebagai penyedia sumber air bagi masyarakat. Penebangan hutan secara liar dapat mengurangi sumber air dan memperburuk kondisi lingkungan.

  5. Kerugian Ekonomi: Penebangan hutan secara liar merugikan ekonomi masyarakat. Selain merusak lingkungan, penebangan hutan secara liar juga mengurangi nilai ekonomi hutan sebagai sumber daya alam.

  6. Konflik Sosial: Penebangan hutan secara liar dapat memicu konflik sosial antara masyarakat dan pengusaha atau pemerintah. Hal ini terjadi karena penebangan hutan secara liar sering kali melibatkan tindakan ilegal dan tidak memiliki izin resmi.

  7. Hilangnya Budaya dan Pengetahuan: Hutan juga memiliki nilai budaya dan pengetahuan yang penting bagi masyarakat. Penebangan hutan secara liar dapat menghilangkan nilai budaya dan pengetahuan yang dimiliki oleh masyarakat adat.

Dampak-dampak tersebut menunjukkan bahwa penebangan hutan secara liar memiliki konsekuensi yang serius bagi lingkungan dan kehidupan manusia. Oleh karena itu, diperlukan tindakan preventif dan penegakan hukum yang tegas untuk mencegah penebangan hutan secara liar dan melestarikan hutan sebagai sumber daya alam yang penting bagi kehidupan manusia.


Lahan hutan sekarang banyak di Alih fungsi hutan menjadi lahan pertanian yang semakin menjamur pnebangan hutan oleh perusahaan sawit maupun dijadikan lahan pertanian produktif, di tambah lagi pembabatan hutan semakin tak terkendali karena kebutuhan produksi untuk industri kayu , pada kontruksi bahan bagunan, bahan dan alat rumah tangga, ataupun dijadikan sebagai bahan bakar. tidak terbayang berapa banyak kubik kayu diperlukan untuk memproduksi bahan-bahan tersebut apakah kita harus menunggu dan menyesal ketika pohon-pohon di hutan kita telah habis,maka dari itu pentingnya kepedulian masyarakat dan pemerintah dalam hal reboisasi dan pemeliharaan serta penjagaan ketat dalam melestarikan hutan kita.


                                                                   Foto: Pemprov Jateng

Foto di atas membuktikan kepedulian pemerintah tentang pentingnya edukasi pelestarian hutan sejak dini oleh Pak Ganjar beliau menekankandalam rangka upaya pemulihan lingkungan sangatlah penting,dan salah satu slogan bapak yang rambutnya putih ini adalah "cintai lingkungan". Selama delapan tahun ini sudah ada sebanyak seratus juta batang pohon yang ditanam untuk penghijauan dan reboisasi," katanya.

Untuk rehabilitasi hutan maka di pilihlah pohon seperti sengon, jati, mahoni, pinus, damar, jabon, suren, kayu putih, dan lainnya,disamping penghijjauan pohon-pohon tersebut mempunyai nilai ekonomis.

Jangan sampai cucu kita cuma bisa melihat hutan tropis yang sejuk di layar kaca saja terima kasih.marilah kita mengajarkan sejak dini kepada anak kita pentingnya melakukan reboisasi dan pentingnya menjaga kelangsungan hidup hutan kita,

Agama

Bagaimana cara menanamkan akhlak yang baik di era milenial kepada anak?

Berdasarkan pengamatanmu bagaimanakah proses penyebaran islam berlangsung ?

Bagaimanakah islam mengajarkan kepada umatnya dalam berakidah ? jawabannya

Bagaimana Cara Mendidik Anak Perempuan


IPA

Apa Dampak yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar 

cara menanam Sawi dengan cara vertikultur

apa yang kamu ketahui tentang cara menanam sistem hidroponik?

bagaimana cara memanfaatkan gambir untuk membantu proses penyembuhan luka bakar 

media atau benda apakah yang digunakan untuk merambatkan bunyi?

budidaya berpangkal pada cultivation yaitu,pengertian budidaya berpangkal pada cultivation

Apa keuntungan yang didapat dari budi daya satwa harapan?

bagaimana cara memanfaatkan gambir untuk membantu proses penyembuhan luka bakar ?

Sebutkan cara cara unta untuk menyesuaikan diri terhadap lingkungan gurun pasirnya ?

Fotosintesis tercantum biotik bagaimana metode kerjanya?


IPS

Apa cabang ilmu sains yang bj habibie geluti? kunci jawaban dari pertanyaan IPA 

Apa fungsi fakta dan pendapat dalam teks persuasi?

bagaimana akar sejarah sengketa batas wilayah antara indonesia dan malaysia

bagaimanakah tahap-tahap kehidupan manusia pada masa praaksara

Bagaimanakah sikap kaum pergerakan terhadap penjajahan yang dilakukan jepang

Bagaimana suasana pembentukan BPUPKI ? Jawabannya

 Mengapa diperlukan analisis kewilayahan jawabannya adalah 

Sebagai seorang pemimpin, bagaimanakah anda dapat memajukan negara?​

 Bagaimanakah biodiversiti dapat menjana ekonomi​

bagaimana biosolar b30 dibuat :Mengenal Biosolar, Potensi Sumber Energi Alternatif Masa Depan






Post a Comment for "Apa Dampak yang ditimbulkan dari penebangan hutan secara liar"